Posts

RANCANGAN DESAIN BANNER WEBSITE

Image
BANNER WIBSITE APLIKASI PINTAR MATA PELAJARAN di GORUT APPATAR (APLIKASI PIINTAR MATA PELAJARAN) Banner Website terdiri dari tampilan utama (index) website, logo website, potongan gambar untuk selanjutnya di masukkan ke dalam Dreamwaver, beberapa tombol (Button) yang tersedia pada wesite. Berikut adalah tampilan utama (index) website Aplikasi Pintar : Gambar 1. Index.php Logo website : Gambar 2. Logo Website potongan gambar : Gambar 3. Slicing untuk Backgroud Website Gambar 4. Slicing untuk Header Website  Gambar 5. Slicing untuk Body Website Gambar 6. Slicing untuk Footer Website Button : Gambar 7. Button Daftar Gambar 8. Button Log In Gambar 9. Button Log Out Gambar 10. Button Home Gambar 11. Button Mata Pelajaran Gambar 12. Button Pengajar/Guru Gambar 13. Button Siswa Gambar 14. Button Wali Siswa/Murid

DIAGRAM BERJENJANG & DATA FLOW DIAGRAM

Image
DIAGRAM BERJENJANG & DATA FLOW DIAGRAM  PERANCANGAN APLIKASI PINTAR MATA PELAJARAN  DI GORUT Diagram Berjenjang dan Data Flow Diagram Diagram berjenjang merupakan menggambarkan struktur dari sistem Berupa suatu bagan berjenjang yang menggambarkan semua semua proses yang ada disistem. Dipergunakan untuk mempersiapkan penggambaran DFD ke level lebih bawah lagi. Gambar 1.1 Diagram berjenjang Dari gambar diatas dapat dijelaskan sebagai berikut : dari sistem Perancangan Aplikasi Pintar terdapat beberapa proses diantaranya Input, Proses dan Output. Pada bagian Input terdapat data-data milik Siswa, Guru, Wali Siswa dan Materi Mata Pelajaran. Bagian Proses terdapat data-data yang dapat di unduh dan di upload oleh admin serta guru. bagian Output akan menampilkan interface dan beberapa opsi yang disediakan bagi pengguna aplikasi. Adapun DFD Perancangan Aplikasi Pintar Mata Pelajaran Di Gorut adalah sebagai berikut : Gambar 1.2 DFD Level 1 Berda...

DIAGRAM CONTEX

Image
DIAGRAM CONTEX PERENCANAAN APLIKASI PINTAR MATA PELAJARAN           Diagram konteks adalah diagram yang terdiri dari suatu proses dan menggambarkan ruang lingkup suatu sistem. Diagram konteks merupakan level tertinggi dari DFD yang menggambarkan seluruh input ke dalam sistem atau output dari sistem yang memberi gambaran tentang keseluruhan sistem. Sistem dibatasi oleh boundary (Digambarkan dengan garis putus - putus). Dalam diagram konteks hanya ada satu proses, tidak boleh ada store dalam diagram konteks. Berikut ini adalah gambar diagram konteks dari perencanaan aplikasi pintar mata pelajaran di Gorut.

KAMUS DATA

KAMUS DATA PERENCANAAN APLIKASI PINTAR MATA PELAJARAN Tabel dalam website Aplikasi Pintar digunakan untuk menyimpan obyek database yang berisi informasi. Di dalam tabel-tabel berikut terdapat beberapa istilah yaitu: field, tipe data, lebar, primary key , dimana fungsinya adalah sebagai berikut: 1)       Field berfungsi menyimpan sebuah tipe informasi. 2)       Tipe Data berfungsi menyimpan tipe data dari isi field . 3)       Lebar berfungsi menghitung jumlah karakter. 4)       Primary Key berfungsi sebagai alamat dari kata kunci tertentu. Tabel. 1 Kamus Data Siswa No Field Tipe Data Lebar Primary Key 1 NIS Char 15 * 2 Nama Varchar 50 3 Kelas Varchar 4 4 Tempat Lahir Varchar 50 5 Tanggal Lahir Date ...